Inilah 4 Mobil Dengan Kecepatan Paling Tinggi Di Dunia

13.49
Dunia otomotif dari tahun ke tahun selalu hadir dengan teknologi baru yang berhasil menarik perhatian masyarakat. Pada tahun 2017 sendiri, dunia otomotif dihebohkan dengan hadirnya beberapa merk mobil ternama dengan kecepatan luar biasa. 

Contohnya adalah 4 mobil keren yang berhasil menduduki posisi sebagai 4 mobil dengan kecepatan paling tinggi di dunia tahun 2017:
  • Bugatti Veyron Super Sport

Anda tentu sudah tidak asing dengan Bugatti Veuron Super Sprot. Mobil mewah ini mampu mencapai top speed 253 MPH hingga sudah terkenal sebagai salah satu mobil sport dengan kecepatan luar biasa. Mobil yang juga dilengkapi mesin tipe 8.0 L ini bahkan memiliki direct full injection 798cc, yang semakin membuat mobil ini ditarif dengan harga yang tinggi.
  • Hennessey Venom GT

Hadirnya Hennesey Venom ternyata mampu sejenak membuat masyarakat berpaling dari Bugatti. Ya, mobil dengan kecepatan 435.3 KM/jam memang berhasil mengalahkan Bugatti. Maka wajar saja jika mobil asli produk Amerika yang mampu menempuh top speed 720.49 ini juga menduduki posisi sebagai mobil dengan kecepatan tercepat di dunia.
  • Koenigsegg Agera R
Selain Hennessey Venom, Koenigsegg Agera R juga mewarnai dunia otomotif dengan posisinya yang juga berhasil menduduki peringkat mobil dengan kecepatan tertinggi di dunia. Mobil dengan bandrol miliyaran ini mampu menempuh 418 km/jam. Bahkan mobil ini dikatakan sebagai pesaing bugatti, karena mobil yang juga dilengkapi kotak penyimpanan alat ski dan ban musim dingin. Keren bukan?.
  • Ssc Ultimate Aero

Hadir dengan kecepatan 413 km/jam, Ssc Ultimate Aero juga berhasil menempati ranking sebagai mobil dengan kecepatan tertinggi di dunia. Mobil produk Tricities, Wasingthon, Amerika ini bahkan bisa menghasilkan tenaga hingga 1.007 km. Keren ya?. 

Selain 4 mobil diatas, mobil lainnya yang juga memiliki kecepatan yang luar biasa adalah seperti McLaren F1, Jaguar XJ2, Lamborghini Aventador dan masih banyak lagi. 

Selain mobil tercepat, tentunya dunia otomotif nantinya akan diramaikan dengan kategori lainnya, mau tahu apa saja? tunggu artikel selanjutnya dari http://www.bkrentcar.com.

Perkenalkan, saya adalah admin dari website ini, jadi jika Anda ingin bekerjasama dengan website ini silahkan hubungi email ini. asysyafuq@gmail.com

Artikel Terkait

Previous
Next Post »